Artikel

Hakikat Filsafat Hukum Menurut Prof. DR. Soerjono Soekanto, S.H., M.A.

Hakikat Filsafat Hukum Menurut Prof. DR. Soerjono Soekanto, S.H., M.A. dan rekannya Purnadi Purbacaraka, S.H. dimana kebenaran yang dicari dengan menyebut 9 (sembilan arti hukum yaitu sebagai berikut ini:

(1) Ilmu pengetahuan yang tersusun secara sistematis atas dasar kekuatan pemikiran,

(2) Disiplin yaitu suatu sistem ajaran tentang kenyataan atau gejalagejala yang dihadapi,

(3) Norma yaitu Pedoman atau patokan sikap tindak atau prilaku yang pantas atau diharapkan,

(4) Tata hukum yaitu struktur dan proses perangkat norma-norma yang berlaku pada suatu waktu dan tempat tertentu serta berbentuk tertulis.

(5) Petugas, yakni peribadi-pribadi yang merupakan kalangan yang berhubungan erat dengan penegakan hukum (law enforcemen officer),

(6) Keputusan penguasa yakni hasil proses diskresi

(7) Proses pemerintahan yaitu proses hubungan timbal balik antara unsur-unsur pokok dari sistem kenegaraan,

(8) Sikap tindak ajeg atau prilaku yang teratur, yakni prilaku yang diulang-ulang dengan cara yang sama yang bertujuan mencapai kedamaian,

(9) Jalinan nilai-nilai, yaitu jalinan dari konsepsi-konsepsi abstrak tentang apa yang dianggap baik dan buruk.

 

 

BIOGRAFI

Prof. DR. Soerjono Soekanto, S.H., M.A. adalah Lektor Kepala Sosiologi dan Hukum Adat di Fakultas Hukum Universitas Indonesia. Beliau lahir pada tanggal 30 Januari 1942 di Jakarta.

 

 

HASIL KARYA

  1. Mengenal 7 Tokoh Sosiologi (2002)
  2. Sosiologi Suatu Pengantar (2006)
  3. Pokok-Pokok Sosiologi Hukum (2006)
  4. Penelitian Hukum Normatif: Suatu Tinjauan Singkat (2006)
  5. Perundang-undangan dan Yurisprudensi (2008)
  6. Hukum Adat Indonesia, Soerjono Soekanto (2008)
  7. Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Penegakan Hukum (2008)
  8. Kamus Hukum Adat (1978)
  9. Kamus Sosiologi (1983)
  10. Aspek Hukum dan Etika Kedokteran di Indonesia (1983)
  11. Teori Sosiologi tentang Perubahan Sosial (1983)

 

 

Sekian penjelasan mengenai Hakikat Filsafat Hukum Menurut Prof. DR. Soerjono Soekanto, S.H., M.A. dan semoga bermanfaat. Jika ingin membaca artikel yang lainnya silahkan klik disini.

 

 

 

 

 

Referensi:

repository.unp.ac.id

id.wikipedia.org

onesearch.id

opac.perpusnas.go.id

media.neliti.com

gramedia.com

slideshare.net

books.google.co.id

wikidata.org

id.wikisource.org

academia.edu

studocu.com

sites.google.com

digilib.uinkhas.ac.id

eprints.uad.ac.id

osf.io

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

follow DPC PERADI Tasikmalaya :

https://www.instagram.com/peraditsm/?hl=id

https://www.facebook.com/profile.php?id=100086263441186

https://www.youtube.com/channel/UC8l-MjQi83djMq1hV-OfrCw

Related Articles

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

WhatsApp Informasi